Senin, 19 Desember 2011

ISTILAH DALAM KOMPUTER


Dial Access
Komunikasi yang dapat diakses melalui fasiliti/kemudahan hubungan antara jaringan yang dihasilkan melalui jalur telefon biasa
Gateway
Istilah gateway merujuk kepada hardware atau software yang menjembatani dua aplikasi atau jaringan yang tidak kompatibel, sehingga data dapat ditransfer antar komputer yang berbeda-beda. Salah satu contoh penggunaan gateway adalah pada email, sehingga pertukaran email dapat dilakukan pada sistem yang berbeda.
Router
Suatu perangkat yang berfungsi menghubungkan suatu LAN ke suatu internetworking/WAN dan mengelola penyaluran lalu-lintas data di dalamnya. Routing : Proses dari penentuan sebuah path yang di pakai untuk mengirim data ke tujuan tertentu.
Bit map
Suatu bit image, khususnya struktur data yang menyatakan bit image yang ada pada memori, yang mewakili suatu gambar yang akan ditampilkan pada layar.

Adapter
Kad rangkaian atau kad interface dalam komputer PC yang dapat digunakan sebagai penghubung ke alat periferal.
COM
Nama alat logik untuk komunikasi, merupakan nama sejumlah port serial (COM1, COM2, COM3, dan COM4) dalam komputer PC melalui perintah sistem operasi DOS. Jika sebuah modem dihubungkan ke salah satu port lain, maka peralatan tersebut ditetapkan sebagai COM1, dan COM2 oleh sistem operasi
Download
Proses hantar salinan fail dari komputer jauh ke komputer pemanggil dengan pertolongan modem atau jaringan.
 DOS
Sinngkatan dari Disk Operating System atau Sistem Pengoperasian Disket/Cakera. Adalah program atau aturcara yang membolehkan komputer beroperasi
Log-on atau Log-in
Proses awal 'menggunakan' suatu komputer jaringan yang ditandai dengan mengidentifikasi kata sendi pengguna yang dikenal komputer jaringan
Offline
Status dimana suatu alat tidak dapat berkomunikasi dengan atau dikontrol oleh komputer.
Online
Aktif dan siap untuk operasi, dapat berkomunikasi dengan atau dikontrol oleh komputer.
Pentium
Sebutan untuk prosesor Intel 80586 disebut juga P5. Prosesor Pentium berasaskan operasi 64-bit dan memiliki 3.1 juta buah transistor.
Pentium Pro
Sebutan untuk prosesor Intel 80686 disebut juga P6. Yaitu prosesor berasaskan operasi 64-bit dan memiliki 5.5 juta buah transistor. Sasaran pasar umumnya untuk komputer jaringan dengan sistem operasi Windows NT (New Technology).
 Peripheral
Istilah dalam komputer yang digunakan untuk peralatan seperti penggerak disik, printer, modem dan lainnya yang dihubungkan ke komputer dan dikendalikan oleh prosesornya
Port
Soket, sejenis stopkontak pada hardware komputer, disebut juga konektor input/ output; yaitu tempat untuk meneruskan data masuk dan keluar dari alat komputasi melalui kabel.
Power Supply
Alat yang mengubah listrik dari soket listrik menjadi tegangan yang lebih rendah (khususnya 5 sampai 12 volt DC) yang dibutuhkan oleh sistem komputer.
Serial port
Konektor/ soket untuk lokasi input/output untuk transmisi data serial seperti printer atau mouse
ADSL – Asymmetric Digital Subscriber Line
BIOS – Basic Input Output System
CDR – Compact Disk Recorder
CDRW – Compact Disk Re-Writer
CD-ROM – Compact Disk – Read Only Memory
CPU – Central Processing Unit
DVD-RAM – Digital Versatile Disk – Random Access Memory
PC – Personal Computer
PGA – Professional Graphics Array
UART – Universal Asynchronous Receiver/Transmitter
USB – Universal Serial Bus
HTTP – Hyper Text Transfer Protocol


PERBEDAAN FAT DAN NTFS

·        NTFS (new technology file system) berbeda dengan FAT (file allocation table). perbedaanya terletak pada kestabilan dan penanganan hardisk.
·        FAT32 dapat mengakses semua partisi Windows sedangkan NTFS hanya dapat mengakses direktori local Windows berbasis NT seperti; Windows 2000, Windows 2003 Server, Windows XP, Windows NT4 dengan SP4.
·        NTFS dapat mendukung 255 karakter untuk penamaan file sedangkan FAT hanya mendukung standard 8.3 karakter untuk penamaan file.
·        Performa terbaik NTFS akan muncul jika ukuran partisinya besar tapi performa terbaik FAT akan muncul jika ukuran partisinya kecil.
·        FAT (file allocation table) bisa di akses / dibuka di Operating System apapun misal : xp atau 98, sebaliknya NTFS (new technology file system) tidak bisa di Buka /dibaca di windows millenium / 98 kebwah, NTFS hanya dapat diakses oleh partisi lain ynag menggunakan NTFS.
·        Jika memilih FAT data jarang bisa terselamatkan tapi  Jika memilih NTFS data bisa diselamatkan.
·        FAT hanya mendukung ukuran file maksimum 2 GB tapi  NTFS bisa mendukung ukuran file hingga 16 GB.